Wali Kota Cup II Wakil Wali Kota Parepare Buka Lomba Kicau Burung

    Wali Kota Cup II Wakil Wali  Kota Parepare Buka Lomba Kicau Burung

    PAREPARE - H. Pangarang Rahim Wakil Wali Kota Parepare, membuka acara Lomba lomba kicau burung Wali kota Cup II yang dilaksanakan Laska Kicau Maniak Parepare (LKMP) di Kompleks Terminal Soreang Minggu (6/1/2022). 

    Pangersng Rahim menyampaikan, kegiatan dalam rangka HUT ke 62 Kota Parepare.kivau burung menjadi kata dia, salah satu lomba yang kini populer dimasyarakat. 

    " Pemenang kompetisi ini nantinya akan dikomodir dikalangan penita burung kicau, dan biasa burung yang menjuarai lomba memiliki nilai yang didukung penampilang cantik dan menarik, " kata Pangerang Rahim. 

    Pemerintah daerah,   lanjut dia, menyambut terselenggsranya lomba kicau burung, dinilai memberi motivasi positif bagi masyarakat untuk peduli terhadap satwa, khususnya burung betkicau maupun dilingkungan sekitarnya. 

    " Saya sangat mengapresiasi, kegiatan ini ajang untuk menyalurkan hobby memper'erat silahturahmi sesama kicau maniak dan mengajak kepada pecinta burung datang ke Kota Parepare, " paparnya. 

    " Sesuai Teori Telapak Kaki yang kami canangkan bahwa semakin banyak orang yang berkunjung makan semakin meningkat kesejahteraan masyarakat Kota Parepare, " tandanya Pangerang Rahim. (Nur Arif) Parepare Sulsel 

    PAREPARE | SULSEL
    MUH. NUR ARIF

    MUH. NUR ARIF

    Artikel Sebelumnya

    Wawali Parepare Pangerang Rahim Buka Lomba...

    Artikel Berikutnya

    Wali Kota Parepare Beserta Istri Positif...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Presiden Jokowi Jamu Santap Malam Para Pemimpin dan Delegasi KTT WWF Ke-10 di GWK
    Dekat di Hati Masyarakat, Satgas Yonif 115/ML Membina Kemampuan Bola Voli Masyarakat Kampung Yambi
    Danlanud Sultan Hasanuddin Pimpin Upacara Pembukaan Kemah Bakti dan Sosialisasi Krida Saka Dirgantara
    KAHMI Sulsel Bakal Gelar Serial FGD, Cari Solusi Komprehensif Atasi Banjir dan Longsor

    Ikuti Kami