Gubernur Sulsel dan Walikota Parepare Resmikan Pembangunan Akses Jalan Suaka Alam Lestari

    Gubernur Sulsel dan Walikota Parepare Resmikan Pembangunan Akses Jalan Suaka Alam Lestari

    PAREPARE - Gelar Hari Jadi  ke-62 Kota parepare dilaksanakan secara ketat dan sederhana dengan protokol kesehatan (Prokes) di Gedung DPRD Parepare diawali dengan rapat paripurna dipimpin Wakil Ketua I H. Tasming Hamid dan Wakil Ketua II Rahmat Sjamsu Alam. Selasa 1 Maret 2022.

    Sesuai agenda, salah satu kegiatan adalah peresmian 11 proyek okeh Plt. Gubernur Sulawesi Selatan, Andi Sudirman Sulaiman dan Wali Kota Parepare, DR HM. Taufan Pawe SH, MH Yang diresmikan Andi Sudirman Sulaiman yaitu, pembangunan akses jalan Suaka Alam Lestari yang anggarannya merupakan bantuan provinsi Sulawesi Selatan (SULSEL). 

    Akses ini sebagai alternatif jalan lingkar untuk mengurangi kemacetan sekaligus mendukung jalur kereta api, " ungkapnya. 

    Kota Parepare hari jadinya mendapat bantuan dari provinsi Sulsel Rp. 30 miliar jumlahnya cukup istimewa karena anggaran terserap 100 persen dan saya harap walikotanya kuat bekerja, " puji Andi Sudirman Sulaiman. 

    " Di Sulsel ini ada tiga daerah yang peran strategis, yaitu Makassar, Palopo, dan parepare, Parepare ini punya magnet tersendiri. Bahkan saya sering kesini tapi tidak bilang - bilang, kata Andi Sudirman Sulaiman. 

    Sementara Wali Kota Parepare, DR HM. Taufan Pawe SH, MH membenarkan, HUT ke-62 Kota Parepare mendapatkan hadiah berupa pembangunan akses jalan dari bantuan keuangan provinsi Sulawesi Selatan 

    " Alhamdulillah Plt. Guburnur Sulsel, Andi Sudirman Sulaiman mengucurkan dananya kemarin Rp. 9 miliar 850 juta dan akses jalan itu sudah bisa dilewati kurang lebih 3 kilometer, " ucap Taufan Pawe. 

    Selain itu Wali Kota Parepare DR HM. Taufan Pawe menyerahkan penghargaan kepada enam SKPD terbaik dilingkup pemkot parepare SKPD yang menerima yaitu, Dinas Kominfo, Dinas Kesehatan, Direktur RSUD Andi Makkasau, BKPSDM, Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil, dan Kecamatan Ujung. ( Nur Arif) Parepare Sulsel. 

    PAREPARE | SULSEL
    MUH. NUR ARIF

    MUH. NUR ARIF

    Artikel Sebelumnya

    62 Tahun Parepare, Plt Gubernur Sulsel Serahkan...

    Artikel Berikutnya

    Kesembuhan Kasus Covid-19 di Kota Parepare...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Presiden Jokowi Jamu Santap Malam Para Pemimpin dan Delegasi KTT WWF Ke-10 di GWK
    Dekat di Hati Masyarakat, Satgas Yonif 115/ML Membina Kemampuan Bola Voli Masyarakat Kampung Yambi
    Danlanud Sultan Hasanuddin Pimpin Upacara Pembukaan Kemah Bakti dan Sosialisasi Krida Saka Dirgantara
    KAHMI Sulsel Bakal Gelar Serial FGD, Cari Solusi Komprehensif Atasi Banjir dan Longsor

    Ikuti Kami